Wakapolsek Bungoro Laksanakan Jumat Curhat Bersama Warga Kelurahan Samalewa  

    Wakapolsek Bungoro Laksanakan Jumat Curhat Bersama Warga Kelurahan Samalewa  
    Wakapolsek Bungoro Laksanakan Jumat Curhat Bersama Warga Kelurahan Samalewa  

    BUNGORO - Pada hari Jum'at tanggal 4 Agustus 2023 Pkl.08.30 wita bertempat di kelurahan Samalewa kecamatan Bungoro, Wakapolsek Bungoro Iptu Jamaluddin didampingi Panit 1 unit Binmas Polsek Bungoro Iptu Harisuddin, Panit 1 unit lantas polsek Bungoro Ipti Djoni Dwijanto laksanakan giat jum'at Curhat.

    Dalam kesempatan tersebut warga kelurahan Samalewa Kecamatan bungoro menyampaikan aspirasi unek unek terkait Keamanan lingkungan, pelayanan pemerintah dan pelayanan kepolisian sehingga meminta saran dan solusi untuk menyikapi permasalahan tersebut.

    Adapun Curhatan dari warga kelurahan Samalewa Kecamatan Bungoro sebagai berikut: 

    1.Hasriani.

    Bagaimana mekanisme pengurusan surat pengantar SKCK di Polsek dan berapa biaya pengurusannya di polsek Bungoro.

    Respon KA.

    Membawa fotocopy Kartu Keluarga, fotocopy Ktp, fotocopy Akta Kelahiran/Kenal Lahir, fotocopy Ijazah terakhir Membawa Pas Foto terbaru dan berwarna ukuran 4×6 sebanyak 6 lembar. Mengisi Formulir Daftar Riwayat Hidup yang telah disediakan di kantor Polisi dengan jelas dan benar.untuk biaya administrasi tidak dipungut biaya.

    2.Cristian.

    Adanya jalan rusak di sepanjang jalan poros biringkassi tonasa, yang rawan terjadi kecelakaan lalu lintas.Bagaimana kira kira solusinya.

    Respon Kapolsek :

    Terkait adanya jalan rusak Di sepanjang antara Jalan poros biringkassi tonasa 2 kami akan lakukan koordinasi dengan instansi terkait dalam hal dinas PU untuk segera diperbaiki atau ditutupi yang rusak tersebut Agar tidak terjadi laka lantas.

    Giat jumat curhat berjalan lancar situasi tetap aman dan kondusif (Humas Polsek Bungoro/ Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Jelang Hari Jadi Polwan yang ke-75 Tahun,...

    Artikel Berikutnya

    Sejumlah Siswa Ikuti Penerangan Hukum Adhyaksa...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Sampaikan Pesan Kamtibmas kepada Warga Pulau Sailus
    Tatap Muka dengan Masyarakat di Mangilu, Calon Bupati Nomor Urut Satu MYL:  Tingkatkan Ekonomi Rakyat
    Muhammad Yusran Lalogau Pemimpin Berprestasi dan Visioner,  Bupati Pangkep 1994-1999 Baso Amirullah:  Masjid, Sekolah dan Musholla Tersebar di Pangkep
    Bhabinkamtibmas Aktif Aipda Awaluddin Sambangi Warga dan Antar Jenazah dengan Semangat Kamtibmas
    Tebar Kebaikan,  Calon Bupati Pangkep Nomor Urut Satu DR Muhammad Yusran: Kekuatan Empati  Bangun Masyarakat
    Kanit Paminal Propam Polrestabes Makassar Inisiasi Diskusi Pilkada Damai 2024
    Semarak Peringatan HKG ke 52 di Pangkep, Ketua TP  PKK Pangkep Nurlita: Momentum Bangkitkan Semangat dan Energi Baru Seluruh Kader PKK
    Pamit Cuti Pilkada, Bupati Pangkep DR Muhammad Yusran Lalogau Minta Semua Pelayanan Masyarakat Berjalan dengan Baik
    Usungan Partai Nasdem PKB dan PSI MYL-ARA Nomor Urut Satu Berkampanye Empat Kelurahan di Segeri
    Pembukaan Segel Kantor Desa Kapoposang Bali, Kapolsek Liukang Tangaya Iptu Muhtar: Sudah Ada Kesepakatan 
    Tatap Muka dengan Masyarakat di Mangilu, Calon Bupati Nomor Urut Satu MYL:  Tingkatkan Ekonomi Rakyat
    Kembangkan SDM Tanam Bawang Merah di Pangkep, Bupati Dr Muhammad Yusran Lalogau Utus Penyuluh Dinas Pertanian dan Petani Lakukan Studi Tiru di Kabupaten  Enrekang
    Kajati Sulsel Leonard Eben Ezer Simanjuntak : Selaku Penasehat Persaja Sulsel dan Ketua Bidang Publikasi Hubungan Masyarakat Persaja Pusat Ikuti Munas Persaja di Bogor
    Peringati Hari Jadi Pangkep ke-63, Kades Mattiro Bulu  Mutmainna Kerjasama  Puskesmas Liukang Tupabiring Utara  Gelar Pemeriksaan Kesehatan Warga
    Ormas PKCM Kirim Ucapan ke Wakapolres Baru di Pangkep, Kompol Ashari: Terima Kasih dan Salam Buat Teman PKCM
    Antisipasi peredaran Miras, Bhabinkamtibmas Desa Bulu Tellue Sambangi Warga di Kampung Pumbogolo

    Ikuti Kami