Tegakkan Disiplin Anggota Polri, Kanit Provos Polsek Bungoro Cek Sikap Tampang Personil

    Tegakkan Disiplin Anggota Polri, Kanit Provos Polsek Bungoro Cek Sikap Tampang Personil
    Tegakkan Disiplin Anggota Polri, Kanit Provos Polsek Bungoro Cek Sikap Tampang Personil

    BUNGORO - Dalam rangka menegakkan Disiplin Anggota Polri, Khususnya Personil Polsek Bungoro, PS. Kanit Provos Polsek Bungoro Aipda Arman Gelar pemeriksaan Sikap tampang, serta pengecakan Gampol dan kelengkapan perorangan sekaligus penandatanganan Absensi kehadiran personil di Halaman Apel Mapolsek Bungoro pada Senin Pagi 08/05/2023

    Pada kesempatan tersebut Ps.Kanit Propam Polsek bungoro Aipda Arman menuturkan bahwa "giat pemeriksaan yang dilakukan terhadap personil Polsek Bungoro, meliputi Sikap tampang, kerapihan rambut, jenggut serta kerapihan pakaian, selain itu ia juga memeriksa kelengkapan surat penting bagi Anggota Polri diantaranya Kartu Tanda Anggota Polri (KTA), SIM, begitu pula dengan Kartu ijin Pemegang Senpi bagi yang memiliki senjata Api "ucapnya

    Ps.Kanit Provos Aipda Arman juga menyampaikan bahwa, "Adapun maksud dan tujuan pemeriksaan ini di lakukan, yakni sikap tampang dan penampilan seorang Anggota Polri akan mencerminkan Kesatuannya, terlebih yang bertugas di bagian pelayanan Publik dan kerap beinteraksi dengan masyarakat, jadi semua harus di perhatikan"tuturnya

    Sementara itu Kapolsek Bungoro Kompol Andi Alamsyah, SH.MH menambahkan bahwa "Selain itu, pemeriksaan ini dilakukan untuk menjaga kerapian anggota dalam berpakaian saat berdinas sesuai aturan yang berlaku, hal tersebut dilakukan secara mendadak, karena sebelum anggota melakukan penertiban kepada masyarakat terlebih dulu anggota Polri itu sendiri harus tertib, Budayakan disiplin dimulai dari diri sendiri "jelas Kompol Andi Alamsyah ( Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Ma'rang Aipda Iwan...

    Artikel Berikutnya

    Dukung Penurunan Stunting, Wakapolsek Mandalle...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    MYL-ARA Ajak Masyarakat Pangkep Wujudkan Pilkada Damai dan Persatuan
    Ketua Squad Dragon Black Pangkep Galang Dukungan untuk Paslon Nomor Urut Satu MYL-ARA
    Paslon Nomor Satu MYL- ARA Prioritaskan Program Pengembangan Potensi Daerah untuk Sejahterakan Masyarakat
    MYL-ARA Temui Sahabat Milenial, Dorong Partisipasi Anak Muda untuk Pangkep Maju
    PT Semen Tonasa Raih Sertifikasi ISO Terintegrasi dari Sucofindo
    Eksplorasi Sejarah, JNI Pangkep Nikmati Keindahan Leang-Leang
    SDB Kabupaten Pangkep Nyatakan Dukungan untuk Paslon Nomor 2 Andalan Hati di Pilgub Sulsel
    Ketua Squad Dragon Black Pangkep Galang Dukungan untuk Paslon Nomor Urut Satu MYL-ARA
    Paslon Nomor Satu MYL- ARA Prioritaskan Program Pengembangan Potensi Daerah untuk Sejahterakan Masyarakat
    Antusiasme Warga Sapanang Sambut Kampanye Tatap Muka Paslon Nomor Urut 1, MYL-ARA
    MYL-ARA Temui Sahabat Milenial, Dorong Partisipasi Anak Muda untuk Pangkep Maju
    Kembangkan SDM Tanam Bawang Merah di Pangkep, Bupati Dr Muhammad Yusran Lalogau Utus Penyuluh Dinas Pertanian dan Petani Lakukan Studi Tiru di Kabupaten  Enrekang
    Kajati Sulsel Leonard Eben Ezer Simanjuntak : Selaku Penasehat Persaja Sulsel dan Ketua Bidang Publikasi Hubungan Masyarakat Persaja Pusat Ikuti Munas Persaja di Bogor
    Peringati Hari Jadi Pangkep ke-63, Kades Mattiro Bulu  Mutmainna Kerjasama  Puskesmas Liukang Tupabiring Utara  Gelar Pemeriksaan Kesehatan Warga
    Ormas PKCM Kirim Ucapan ke Wakapolres Baru di Pangkep, Kompol Ashari: Terima Kasih dan Salam Buat Teman PKCM
    Antisipasi peredaran Miras, Bhabinkamtibmas Desa Bulu Tellue Sambangi Warga di Kampung Pumbogolo

    Ikuti Kami