Sukseskan Pemilu 2024, KPU Pangkep Gelar Ngopi  dan Sosialisasi Soal Tahapan Pemilu di Warkop Segeri

    Sukseskan Pemilu 2024, KPU Pangkep Gelar Ngopi  dan Sosialisasi Soal Tahapan Pemilu di Warkop Segeri
    Sukseskan Pemilu 2024, KPU Pangkep Gelar Ngopi  dan Sosialisasi Soal Tahapan Pemilu di Warkop Segeri

    PANGKEP - KPU Kabupaten Pangkep NGOPI (Ngobrol Pemilu) sekaligus Sosialisasi Tahapan Pelaksanaan Pemilu Tahun 2024 bertempat di Krama Living space Kecamatan Segeri, Selasa ( 28 November 2023 ).

    Hadir Ketua KPU Kabupaten Pangkep Ichlas didampingi Kordiv Hukum dan Pengawasan Muarrif.SH serta Sekretaris KPU Kabupaten Pangkep Agusalim dan Kasubag Teknis dan Hupmas Hariani, SE. MM, dengan Melibatkan Stakeholder di Wilayah Kecamatan Segeri, Termasuk Kapolsek Segeri, Danramil Segeri, beserta unsur dari Pemerintah kecamatan segeri, serta PPK Kecamatan Segeri dan Bawaslu Kecamatan Segeri.

    tujuan kegiatan Ngopi (Ngobrol Pemilu) ini dilaksanakan adalah untuk membahas berbagai persiapan dalam rangka mensukseskan Penyelenggaraan Pemilu 2024 mendatang, mulai dari tahapan - tahapan yang telah berlangsung sampai dengan pencoblosan dan penetapan hasil.

    Ketua KPU Kabupaten Pangkep Ichlas dalam acara ini mengatakan saya mengucapkan terima kasih kepada seluruh stakeholder yang ada di wilayah kecamatan segeri yang sudah memberikan perhatian dalam hal menentukan lokasi pemasangan alat peraga kampanye kita terus berharap penempatan ini sesuai dengan kaidah kaidah yang sudah ditetapkan oleh KPU beserta jajaran Pemerintah Daerah sehingga kita berharap keputuaan ini menjadi fokus pengawasan Bawaslu yang kedua hasil dari pertemuan kita ini akan menjadi evaluasi kita dalam melaksanakan tahapan pemilu, dan yang ketiga adalah bagaimana kita meningkatkan tingkat pemahaman penyelenggara kita agar mengetahui batasan, tugas dan fungsi masing masing.

    Sekretaris KPU Pangkep Agusalim juga memberikan penjelasan terkait dengan Perencanaan Logistik, Sekretaris KPU Pangkep mengatakan bahwa sekarang ini proses Pengadaan Logistik telah berjalan, baik yang diadakan di tingkat KPU RI, KPU Provinsi, maupun di tingkat KPU Kabupaten.

    Selain diskusi, stakeholder yang hadir turut memberikan berbagai masukan terkait persiapan pelaksanaan pemilu agar kedepannya Pemilu 2024 berjalan dengan lancar, aman dan damai, khususnya di wilayah Kecamatan Segeri.

    untuk Diketahui, Jumlah TPS di Kabupaten Pangkep untuk Pemilu 2024 yaitu 967 TPS dengan jumlah pemilih DPT 249.723, .dengan Wilayah Pangkep yang terdiri dari 103 desa dan kelurahan yang tersebar di 13 kecamatan. Tujuh kecamatan wilayah daratan, empat kecamatan wilayah kepulauan dan dua kecamatan wilayah pengunungan.( Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Bulu Sipong Cakar Budaya Warisan Dunia,...

    Artikel Berikutnya

    Perkara Dugaan Tindak Pidana Korupsi PT...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kapolsek Bungoro Lakukan Kunjungan ke Kantor Desa Mangilu, Ajak Tokoh Masyarakat Dukung Kamtibmas Jelang Pilkada
    Tatap Muka dengan Masyarakat di Mangilu, Calon Bupati Nomor Urut Satu MYL:  Tingkatkan Ekonomi Rakyat
    Muhammad Yusran Lalogau Pemimpin Berprestasi dan Visioner,  Bupati Pangkep 1994-1999 Baso Amirullah:  Masjid, Sekolah dan Musholla Tersebar di Pangkep
    Bhabinkamtibmas Aktif Aipda Awaluddin Sambangi Warga dan Antar Jenazah dengan Semangat Kamtibmas
    Tebar Kebaikan,  Calon Bupati Pangkep Nomor Urut Satu DR Muhammad Yusran: Kekuatan Empati  Bangun Masyarakat
    Kanit Paminal Propam Polrestabes Makassar Inisiasi Diskusi Pilkada Damai 2024
    Semarak Peringatan HKG ke 52 di Pangkep, Ketua TP  PKK Pangkep Nurlita: Momentum Bangkitkan Semangat dan Energi Baru Seluruh Kader PKK
    Pamit Cuti Pilkada, Bupati Pangkep DR Muhammad Yusran Lalogau Minta Semua Pelayanan Masyarakat Berjalan dengan Baik
    Usungan Partai Nasdem PKB dan PSI MYL-ARA Nomor Urut Satu Berkampanye Empat Kelurahan di Segeri
    Pembukaan Segel Kantor Desa Kapoposang Bali, Kapolsek Liukang Tangaya Iptu Muhtar: Sudah Ada Kesepakatan 
    Mantan Bupati Pangkep Dua Periode Syamsuddin Hamid Jurkam  Calon Bupati Pangkep Nomor Urut Satu MYL- ARA
    Kembangkan SDM Tanam Bawang Merah di Pangkep, Bupati Dr Muhammad Yusran Lalogau Utus Penyuluh Dinas Pertanian dan Petani Lakukan Studi Tiru di Kabupaten  Enrekang
    Kajati Sulsel Leonard Eben Ezer Simanjuntak : Selaku Penasehat Persaja Sulsel dan Ketua Bidang Publikasi Hubungan Masyarakat Persaja Pusat Ikuti Munas Persaja di Bogor
    Peringati Hari Jadi Pangkep ke-63, Kades Mattiro Bulu  Mutmainna Kerjasama  Puskesmas Liukang Tupabiring Utara  Gelar Pemeriksaan Kesehatan Warga
    Ormas PKCM Kirim Ucapan ke Wakapolres Baru di Pangkep, Kompol Ashari: Terima Kasih dan Salam Buat Teman PKCM
    Antisipasi peredaran Miras, Bhabinkamtibmas Desa Bulu Tellue Sambangi Warga di Kampung Pumbogolo

    Ikuti Kami