Kapolsek Bungoro AKP Abdul Haris Nicolaus, Pimpin Giat PAM Kampanye Paslon Cabup/Cawabup Di Desa Tabo-Tabo

    Kapolsek Bungoro AKP Abdul Haris Nicolaus, Pimpin Giat PAM Kampanye Paslon Cabup/Cawabup Di Desa Tabo-Tabo
    Kapolsek Bungoro AKP Abdul Haris Nicolaus, Pimpin Giat PAM Kampanye Paslon Cabup/Cawabup Di Desa Tabo-Tabo

    BUNGORO – Memastikan proses kampanye berjalan aman, tertib, dan kondusif Kapolsek Bungoro, AKP Abdul Haris Nicolaus S.Sos, MH, memimpin langsung pengamanan (PAM) dalam rangkaian kegiatan kampanye pasangan calon bupati dan wakil bupati (Cabup/Cawabup) Kabupaten Pangkep Di Desa Tabo-tabo Kec.Bungoro, Kab.Pangkep Pada Kamis, (17/10/24)

    Dalam giat PAM tersebut, AKP Abdul Haris Nicolaus mengimbau kepada para pendukung pasangan calon untuk selalu menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) selama masa kampanye. Ia menekankan pentingnya sikap toleransi di antara para pendukung, agar tidak terjadi perselisihan yang berpotensi menimbulkan konflik atau permusuhan."ujar Kapolsek 

    Lebih Lanjut AKP Abdul Haris Menegaskan “Kita harus bersama-sama menjaga situasi tetap aman dan damai selama proses Pilkada. Sikap toleransi dan saling menghormati antar pendukung sangat diperlukan, sehingga kampanye dapat berjalan dengan tertib tanpa adanya konflik yang merugikan semua pihak, ” terangnya saat memberikan arahan kepada para pendukung.

    Kapolsek Bungoro juga mengapresiasi keterlibatan aktif masyarakat dan personil pengamanan dalam mendukung terciptanya situasi yang kondusif di tengah dinamika politik Pilkada. Pihak kepolisian, bersama seluruh elemen masyarakat, terus berupaya untuk menciptakan Pilkada yang damai dan aman demi menjaga stabilitas daerah.

    Kegiatan pengamanan ini melibatkan sejumlah personel Polsek Bungoro Yang terlibat pada Ops Mantapraja 2024 yang bekerja sama dengan Personil Polres Pangkep Serta Panwas Kec.Bungoro, Mereka berjaga di sejumlah titik strategis untuk memastikan kelancaran acara kampanye serta mengantisipasi potensi gangguan yang bisa timbul.

    Dengan himbauan dan upaya pengamanan yang dilakukan, diharapkan situasi Pilkada Kabupaten Pangkep dapat berjalan dengan aman, tertib, dan lancar (Hasmir23)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Pangdam XIV/Hsn Kunker di Brigif 11/Badik...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    TNI-Polri Gelar Tactical Video Game Untuk Sinergikan Pengamanan VVIP Pelantikan Presiden 2024
    Muhammad Yusran Lalogau Pemimpin Berprestasi dan Visioner,  Bupati Pangkep 1994-1999 Baso Amirullah:  Masjid, Sekolah dan Musholla Tersebar di Pangkep
    Tatap Muka dengan Masyarakat di Mangilu, Calon Bupati Nomor Urut Satu MYL:  Tingkatkan Ekonomi Rakyat
    Bhabinkamtibmas Aktif Aipda Awaluddin Sambangi Warga dan Antar Jenazah dengan Semangat Kamtibmas
    Tebar Kebaikan,  Calon Bupati Pangkep Nomor Urut Satu DR Muhammad Yusran: Kekuatan Empati  Bangun Masyarakat
    Usungan Partai Nasdem PKB dan PSI MYL-ARA Nomor Urut Satu Berkampanye Empat Kelurahan di Segeri
    Usungan Partai Nasdem PKB dan PSI MYL-ARA Nomor Urut Satu Berkampanye Empat Kelurahan di Segeri
    Semarak Peringatan HKG ke 52 di Pangkep, Ketua TP  PKK Pangkep Nurlita: Momentum Bangkitkan Semangat dan Energi Baru Seluruh Kader PKK
    Pamit Cuti Pilkada, Bupati Pangkep DR Muhammad Yusran Lalogau Minta Semua Pelayanan Masyarakat Berjalan dengan Baik
    Tatap Muka dengan Masyarakat di Mangilu, Calon Bupati Nomor Urut Satu MYL:  Tingkatkan Ekonomi Rakyat
    Mantan Bupati Pangkep Dua Periode Syamsuddin Hamid Jurkam  Calon Bupati Pangkep Nomor Urut Satu MYL- ARA
    Kembangkan SDM Tanam Bawang Merah di Pangkep, Bupati Dr Muhammad Yusran Lalogau Utus Penyuluh Dinas Pertanian dan Petani Lakukan Studi Tiru di Kabupaten  Enrekang
    Kajati Sulsel Leonard Eben Ezer Simanjuntak : Selaku Penasehat Persaja Sulsel dan Ketua Bidang Publikasi Hubungan Masyarakat Persaja Pusat Ikuti Munas Persaja di Bogor
    Peringati Hari Jadi Pangkep ke-63, Kades Mattiro Bulu  Mutmainna Kerjasama  Puskesmas Liukang Tupabiring Utara  Gelar Pemeriksaan Kesehatan Warga
    Ormas PKCM Kirim Ucapan ke Wakapolres Baru di Pangkep, Kompol Ashari: Terima Kasih dan Salam Buat Teman PKCM
    Antisipasi peredaran Miras, Bhabinkamtibmas Desa Bulu Tellue Sambangi Warga di Kampung Pumbogolo

    Ikuti Kami